Kukuh Setiawan

115 posts

Kehadiran Sekolah Pascasarjana pada Pengajian Pra Musycab PCM Mojotengah, Kabupaten Wonosobo.

Pimpinan Cabang Muhammadiyah Mojotengah Kabupaten Wonosobo mengadakan pengajian Pra Musycab pada Rabu, 5 Juli 2023. Pengajian yang dihadiri pimpinan dan anggota PCM dan PCA Mojotengah serta pimpinan dan perwakilan PRM-PRM di kecamatan Mojotengah Wonosobo bertempat di Masjid Darussalam, Kalibeber. Ketua PCM, Khozim dalam sambutannya sangat berbahagia melihat antusiasme warga Muhammadiyah […]

Sekolah Pascasarjana UMJ Perkenalkan Security Awareness dalam Pemanfaatan Teknologi Digital di Wonosobo

Pada hari Rabu 5/7 Workshop Pengabdian Masyarakat diadakan oleh Fakultas Ilmu Pendidikan UMJ berkolaborasi dengan Sekolah Pascasarjana UMJ dengan menggandeng Majelis Dikdasmen PDM Wonosobo. Kaprodi S3 Manajemen Pendidikan Islam SPS-UMJ, Saiful Bahri, berkesempatan menyampaikan paparannya dalam kegiatan tersebut dengan tema, “Security Awareness dalam Pemanfaatan Teknologi Digital Berbasis Manajemen Pendidikan Islam”. […]

Ma’mun Murod : K.H Ahmad Dahlan Menghadirkan Pendidikan Agama di Indonesia

Rektor Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Ma’mun Murod, M.Si menyampaikan bahwa semangat perubahan pembaharuan hadir dan tergambar dari sosok K.H Ahmad Dahlan yang mampu menghadirkan pendidikan agama di Indonesia. Hal tersebut disampaikannya saat menjadi narasumber pada Pengajian Syawalan dan Dialog Publik Kader Muhammadiyah sebagai bagian dari Syiar Musyawarah Daerah Muhammadiyah […]

Septa Candra: Muhammadiyah Gerakan Amar Ma’ruf Nahi Munkar

 merupakan gerakan Islam dengan dakwah Amar Ma’ruf Nahi Munkar yang bercita-cita dan bekerja untuk mewujudkan masyarakat Islam yang sebenar-benarnya, hal tersebut disampaikan Wakil Rektor IV Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Septa Candra, SH., MH. Pada Kajian Ramadan Sivitas Akademika Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) bertempat di Gedung Auditorium FIP UMJ, Senin (10/04/23). Matan Keyakinan […]

Septa Chandra: DPR Harus Dukung Pemerintah Mengesahkan RUU Perampasan Aset

Pemerintah sebagai inisiator dalam pengesahan Rancangan Undang-Undang (RUU) Perampasan Aset seharusnya didukung oleh DPR karena RUU tersebut memberikan kepastian hukum dan dasar hukum mekanisme perampasan aset pelaku kejahatan yang efektif dan efisien. Pernyataan ini disampaikan Wakil Rektor IV Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) Dr. Septa Chandra, SH., MH., saat menjadi narasumber secara […]